Buku yang menarik ini mengungkap bagaimana kebiasaan terbentuk, dihilangkan, dan, lebih dari apa pun, dimanipulasi. Buku ini penuh dengan kisah-kisah yang tidak dapat dipercaya, seperti: Analis supermarket yang menemukan cara untuk menentukan wanita mana yang hamil bahkan sebelum mereka mengetahuinya - sehingga ia dapat memengaruhi apa yang mereka beli di tokonya. Suatu hari seorang ayah yang m…
Ayahku menyoroti tentang sosok Haji Abduk Karim Amrullah, baik sebagai pribadi dengan watak dan kekhasan yang melekat maupun kiprah dan perjuangannya sebagai ulama, pendidikan, dan salah satu pelopor penyebaran islam cara baru(modern) di minangkabau khusunya, bahkan gaungnya menyebar hingga ke seluruh penjuru negeri. Beliau adalah sosok ulama karismatik, cerdas, pemberani, jujur, loyal, sederha…
Tahukah Anda bahwa beberapa leader merasa tidak layak dan tidak mampu untuk menjadi leader berprestasi? Padahal, berada di posisi leader berarti telah melewati segala suka dan duka. Beberapa di antaranya pun berhenti merekrut dan mengembangkan tim karena begitu banyak tim yang mereka rekrut tidak berhasil. Hanya sebagian kecil leader yang bertekad untuk terus maju dan berprestasi, serta b…
Pusat Profil dan Biografi Indonesia dengan bangga mempersembahkan Buku Mahakarya “25 Profil Pribadi Emas IndonesiaFigur Inspiratif, Inovatif, Visioner dan Pembawa Perubahan” dalam upaya meningkatkan motivasi bagi pribadi spesial untuk menginspirasi dan menampilkan para tokoh yang terdiri dari pengusaha, birokrat, eksekutif, profesional maupun pendidik yang memiliki keterlibatan langsung dal…
Kebutuhan akan bahasa asing memang sangat penting bagi hampir setiap orang. Sebab, memiliki kemampuan untuk menguasai lebih dari satu bahasa asing akan meningkatkan keahlian Anda dalam berpikir serta karier. Pepatah kuno mengatakan, "Belajar merupakan sebuah warisan yang akan mengikuti pemiliknya di mana pun ia berada." Artinya, seseorang yang belajar suatu ilmu akan menuai manfaat dari apa yan…
Berawal dari kegelisahan Maria Montessori bahwa seiring dengan perkembangan kesejahteraan fisik dan kesehatan anak-anak, diperlukan pula kecerdasan karakter dan kreativitas untuk membentuk cikal bakal manusia yang luar biasa. Itulah sebabnya, beliau mengembangkan metode Montessori, sebuah metode pendidikan yang sangat relevan untuk mendidik anak, terlebih anak-anak generasi Alpha. Buku yang dit…
Mau dikenal sebagai YouTuber atau TikToker yang punya banyak followers? Mau punya channel YouTube atau akun Instagram yang populer? Ingin menyalurkan hobi membuat konten dan bisa jadi sumber cuan? Temukan jawaban dan solusinya di buku ini. Buku ini berisi panduan lengkap, langkah demi langkah untuk menjadi seorang content creator. Dengan mempraktikkan isi buku ini, Anda bisa segera memulai dan …
Sosok Pierre Andries Tendean kerap disebut setiap harinya ; entah sebagai nama jalan, gedung, ataupun simbol militer. Kisah-kisah hidupnya berseliweran di blog dunia maya, baik yang berbasis fakta, maupun kisah-kisah fiksi karangan semata. Sesungguhnya, sosok asli si pemilik nama jarang diungkap lebih detail dalam biografi resmi ataupun literatur sejarah di negeri ini. Saat gugur dalam peristiw…
Buku Mr. Crack dari Parepare menceritakan perjalanan hidup seorang BJ Habibie bermula dari Parepare, lanjut ke Aachen, lalu ke Jakarta. Dari seorang ilmuwan, kemudian menjadi negarawan, dan kini minandito. Kecintaan Habibie pada tanah air begitu besar, tertanam kuat sejak masih mahasiswa dan tetap menyala hingga akhir hayat. Melalui buku ini kita akan melihat perjuangan Habibie membangun Indone…